Bicara tentang kasta, pasti pikiran kita akan mengerucut pada si kaya dan si miskin. Kasta ini sendiri merupakan bentuk stratifikasi sosial yang ditandai dengan pewarisan status sosial secara turun temurun dan disertai dengan penetapan peran sosial, pekerjaan, aturan perkawinan dan norma dalam sistem kelompok tersebut. Kasta kerap diikuti dengan serangkaian gaya hidup. Misalnya saja gaya […]