Virus Covid-19 yang mewabah di seluruh dunia membuat banyak pihak semakin khawatir. Bila awalnya virus ini hanya merebak di Wuhan, Cina, kini sudah ratusan negara ikut terjangkit virus corona. Di Indonesia sendiri, jumlah kasus positif Corona sudah menyentuh angka lebih dari 1000 kasus dengan jumlah meninggal dunia lebih dari 100. Wabah ini disebut belum mencapai […]
Beberapa waktu lalu beredar video yang memperlihatkan seorang pria berbaju kuning tengah duduk di ruangan berukuran kecil. Di video tersebut pria ini menyebut diri nya sebagai pasien positif corona yang sedang menjalani solasi di RSUD Kanujoso Djatiwibowo, Balikpapan. Dengan jelas pria ini menyebut nama lengkapnya, Muhammad Wahib Herlambang. Seperti HaloGeet.com lansir dari Kompas, Wahib adalah […]
Dampak pandemi Covid-19 mulai terasa sampai ke sektor ekonomi saat ini. Konselor trauma, Nur Hidayati Handayani menyebut kalau kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga alias KDRT mengalami peningkatan sejak pandemi ini merebak di Indonesia. “KDRT di banyak tempat mungkin sudah terjadi sebelum ada COVID-19. Tapi semakin meningkat setelah ada COVID,” ungkap Handa, sapaan akrabnya, dalam media […]
Pandemi Covid-19 yang mewabah di seluruh dunia memang menguras emosi dan tenaga. Kita pun mulai jenuh dalam banyak hal. Jenuh menjalani karantina, WFH, dan termasuk mengikuti grafik perkembangan Covid-19 yang tak kunjung usai. Tapi kamu harus tetap optimis. Percayalah bahwa wabah ini segera berlalu. Sambil berdoa untuk tanah air dan bumi, kamu juga boleh berandai- […]
Aktifitas bekerja dari rumah yang diterapkan oleh banyak perusahaan selama masa pandemi Covid-19 ini mulai terasa membosankan untuk banyak orang. Setelah lebih dari dua bulan, banyak orang merasakan sisi gelap dari bekerja remote, yaitu rasa kesepian. Transisi tiba- tiba yang terjadi karena work from home dinilai bisa meningkatkan rasa kesepian. “Jika kita telah bekerja dengan […]
Tidak terasa karantina yang dilakukan karena pandemi Covid-19 sudah lebih dari dua bulan. Karantina ini menyebabkan banyak pekerja harus bekerja dari rumah, dan banyak bisnis yang perlu tutup sementara. Menurut para ahli, hidup akan menjadi normal kembali setidaknya dalam waktu satu tahun pasca corona. Lama sekali ya? Untuk itu, penting sekali untuk kita bisa menemukan […]
Jumlah penderita Covid-19 semakin bertambah dari hari ke hari. Hingga hari ini, jumlah kasus Covid-10 di Indonesia sudah mencapai 500 kasus lebih, dengan jumlah meninggal 38 jiwa. Setelah social distancing dan work from home (WFH) diterapkan, ada anjuran agar lockdown diterapkan. Namun pilihan lockdown ini sendiri bisa menimbulkan berbagai masalah baru, terutama dari sisi ekonomi. […]